Setiap saat antara akal dan nafsu terlibat dalam peperangan yang berkecamuk dalam diri terkait dengan berbagai hal yang dihadapi manusia dalam melangsungkan dan melestarikan kehidupannya didunia.
Tag: mengendalikan diri
Keutamaan Jalan fakir dan penghambaan dalam menuju ridhoNya
Banyak jalan menuju keridhoan Tuhan laksana jumlah bintang dilangit, namun ada jalan yang pasti yaitu jalan yang dilandasi hati yang sangat fakir dan butuh akan ridho Tuhannya dan jalan penghambaan atau ubudiyyah kepadaNya.